PT. DARMA INTER PHARM adalah sebuah perusahaan produsen, importir, dan distributor obat hewan, yang didirikan pada tahun 2013 di Serpong Utara, Tangerang Selatan oleh para professional yang berlatar belakang dokter hewan. Sejak tahun 2013, PT. DARMA INTERPHARM terus melakukan peningkatan produksi melalui perluasan pabrik dan peningkatan sarana produksi dan sarana uji. Tahun 2021 PT DARMA INTER PHARM akan memperoleh Izin Prinsip Produksi Obat Hewan dari Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan, Kementerian Pertanian Republik Indonesia. Pengembangan selanjutnya, PT DARMA INTER
Bintaro, Tangerang Selatan