CV. Pulung Perkasa merupakan industri yang bergerak di grosir material bangunan, berlokasi di Yogyakarta. Sebagai Staff Administrasi, pekerjaan saya adalah melakukan pengecekan pada cashflow serta data penjualan dan pembelian, melakukan rekap data keuangan bulanan dan tahunan, melakukan SO [Stock Opname] secara berkala, membuat laporan administrasi bulanan dan tahunan. Penunjang pekerjaan saya tersebut adalah Microsoft Office, Google Spreadsheet dan Database Program Khusus milik CV. Pulung Perkasa.