kita bedah satu-persatu bagian dalam Management Trainee CV
di bawah ini: Data yang Perlu
Dicantumkan: Nama Alamat email Nomor telepon Link portofolio (jika ada) Akun
LinkedIn Domisili Jika
dirasa memang
dibutuhkan, kamu juga bisa mencantumkan informasi lain seperti: Posisi
di perusahaan sebelumnya Akun me
dia sosial (sebaiknya terpisah dari akun yang berisi kehidupan personal)
Contoh menulis data
diri di CV Management Trainee: Nadya Oskara (+62)08-xxx-xxxx
[email protected] bit.ly/portofolionadyaoskara
linkedin.com/in/nadyaoskara Surabaya