Apa itu Rate Card? Ketahui Cara Membuatnya dan Contoh Menariknya
rate card. Misalnya, freelance writer, videografer, virtual assistant, dan lain-lain. Sebagai freelancer, kamu juga harus menentukan berapa harga jasa yang ditawarkan. Profesi-profesi ini bekerja sendiri dan tidak terikat dengan perusahaan, sehingga mereka tidak memiliki gaji tetap. Oleh karena itu, penting untuk menentukan berapa harga jasa yang ingin dipatok melalui freelancer rate card . Mengapa membuat rate card itu penting? Dengan adanya rate card, perusahaan bisa memahami lebih jelas tentang harga setiap konten yang kamu buat. Tidak hanya itu, rate