Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
People Operations
Jul 10th 2024

10 Aplikasi untuk HRD Terbaik di Indonesia!

di Indonesia. Aplikasi HR ini juga bisa diintegrasikan dengan aplikasi HR absensi lainnya untuk sistem yang lebih komprehensif. Kelebihan aplikasi HR ini adalah fitur unggulan yang lengkap karena mencakup absensi dan perhitungan gaji, hingga laporan pajak. Kekurangan aplikasi ini adalah aplikasi ini tidak dilengkapi dengan absensi digital yang bisa diakses secara real time . 6. HRD Pintar Aplikasi HRIS gratis terbaik lainnya adalah HRD Pintar, yang menyediakan kebutuhan untuk manajemen HR, seperti absensi dan penghitungan gaji karyawan. Menariknya, aplikasi HR berbasis
People Operations
Mar 6th 2024

Apa itu HRIS? Mengenal Definisi, Manfaat, FItur, dan Pilihannya [+tips]

adanya pengelolaan sumber daya manusia yang tepat, maka perusahaan akan kesulitan untuk mengembangkan visi misinya. Oleh karena itu HRIS system menjadi salah satu solusi mengatasi pengelolaan karyawan. Daftar isi: Pengertian HRIS Manfaat Aplikasi HRIS untuk Perusahaan dan Karyawan Fitur-fitur HRIS Bagaimana Cara Memilih HRIS yang Tepat? Contoh Software HRIS Terbaik di Indonesia Apa itu Sistem HRIS ? Sebelum mengetahui lebih dalam bagaimana sistem HRIS dapat membantu perusahaan, mari ketahui terlebih dahulu apa itu HRIS. HRIS sangat erat kaitannya dengan HR
People Operations
Jan 20th 2025

20 Contoh Slip Gaji Karyawan untuk Berbagai Pekerjaan, Bisa Edit!

gaji juga dapat meningkatkan transparansi dan pengelolaan keuangan perusahaan secara keseluruhan. Sedangkan bagi karyawan, slip gaji dapat umumnya digunakan sebagai keperluan lampiran. Seperti pengajuan kredit, pengajuan KPR atau saat mengajukan permohonan visa. Salah satu cara yang umum digunakan oleh tim HRD adalah menggunakan aplikasi HRIS ( Human Resource Information System ) untuk mengelola sistem penggajian secara online. Menggunakan aplikasi HRIS online pun memudahkan pihak perusahaan dan juga karyawan, karena kedua belah pihak memiliki kemudahan untuk mengakses pelaporan gaji melalui gadget masing-masing
People Operations
Jan 19th 2025

Apa itu Kunjung Pajak: Fitur dan Cara Menggunakannya

Indonesia bertumbuh sangat baik pada 2021-2023 . Pencapaian baik penerimaan pajak bergantung dari pemulihan ekonomi, kenaikan harga komoditas, dan kebijakan pajak. Namun, target penerimaan pajak gagal tercapai pada 2024 akibat penurunan harga komoditas dan peningkatan restitusi. 📚 Baca juga : 10 Aplikasi untuk HRD Terbaik di Indonesia! Apa saja layanan dalam aplikasi Kunjung Pajak ? Layanan Kunjung Pajak yang dapat dimanfaatkan Wajib Pajak yaitu: 1. Layanan Konsultasi Layanan konsultasi yang tersedia meliputi: Penggunaan aplikasi: cara penggunaan aplikasi DJP online , e-filing , e
Industry & Job Overview
Mar 18th 2025

Berapa Gaji HRD? Ini Dia Daftarnya dari Entry Level hingga Manajer

seperti HRD Manager, tanggung jawabnya mencakup pengelolaan seluruh tim HR, pengembangan strategi SDM, serta berperan sebagai penghubung antara karyawan dan manajemen. Mereka juga bertanggung jawab terhadap kebijakan kompensasi, pengelolaan budaya kerja, dan strategi pengembangan talenta karyawan. ✅ Kisaran Gaji Gaji HRD Manager: Rp10 juta – Rp20 juta/bulan Gaji HR Business Partner Senior: Rp12 juta – Rp25 juta/bulan Gaji Talent Acquisition Manager: Rp15 juta – Rp30 juta/bulan 📚 Baca juga: 10 Aplikasi untuk HRD Terbaik di Indonesia! d. Top-Level (HR
Job Search Tips
Jan 6th 2023

6 Contoh Surat Rekomendasi Kerja yang Baik dan Benar!

Manfaat Surat Rekomendasi Kerja Surat rekomendasi kerja memiliki manfaat yang penting untuk melamar pekerjaan baru. Apa saja itu? Yuk, simak poin-poin berikut: Menambah nilai plus dibandingkan pelamar lain Meningkatkan kredibilitas akan kemampuan dan keahlian untuk posisi yang dilamar Meyakinkan HRD dan user bahwa kamu adalah kandidat yang tepat Mempermudah evaluasi aplikasi pekerjaan oleh HRD Menjaga silaturahmi dengan perusahaan lama Contoh Surat Rekomendasi Format Surat Rekomendasi Kerja Setelah mengetahui apa itu surat rekomendasi kerja dan manfaatnya, saatnya untuk membuat surat
Recruitment & HR
Mar 13th 2025

Tren AI ATS: Pengertian dan Manfaatnya untuk Rekrutmen

16%). AI ATS menjadi bagian penting dalam pergeseran tren ini, khususnya dalam hal otomasi proses bisnis di back-office dan peningkatan pengalaman kandidat. ATS yang dilengkapi dengan kecerdasan buatan mengotomatiskan tugas administratif yang memakan waktu dan rawan kesalahan, seperti penyaringan aplikasi dan penjadwalan wawancara. Ini memungkinkan tim HR untuk lebih fokus pada interaksi strategis dengan kandidat dan membuat keputusan yang lebih tepat berdasarkan data yang terstruktur. Pasang GRATIS 3 lowongan kerja pertama untuk perusahaan Anda. Sortir CV & rekrut kandidat berkualitas
People Operations
Jan 9th 2023

Mengenal Prosedur Sistem Penggajian Karyawan yang Efektif! [+Contoh]

menggunakan jenis sistem penggajian ini. Perusahaan akan memberikan data informasi gaji, absensi, uang lembur, dll. kepada pihak agen. Selanjutnya, pihak agen akan melakukan perhitungan gaji. Kekurangan dari sistem penggajian ini adalah perusahaan tidak bisa mengontrol atau mengetahui transparansi data. 3. Aplikasi Penggajian Karyawan Penggunaan aplikasi penggajian karyawan adalah jenis terakhir sistem gaji. Penggunaan aplikasi payroll berbasis web tentunya membuat pekerjaan HR menjadi lebih efisien serta mengurangi kemungkinan kesalahan input data. Salah satu contoh aplikasi payroll terpercaya yang bisa kamu gunakan
Career Tools
Feb 18th 2025

15 Aplikasi Cari Kerja Terbaik 2025: Lowongan Full-Time, Remote, Semuanya Ada!

Kamu pernah atau hampir kena tipu saat cari lowongan kerja? Agar tidak keseringan tertipu lowongan kerja palsu, kamu harus cobain 15 aplikasi pencarian kerja terpercaya ini yang sudah Cake rangkum untuk kamu para jobseeker. Kami telah menjelajahi puluhan aplikasi cari kerja dari dalam dan luar negeri yang cocok banget untuk orang-orang Indonesia yang sedang cari kerja full-time, part-time , atau freelance di Indonesia dan bahkan di luar negeri. Apa saja aplikasi lowongan kerja terbaik dan terpercaya ini? Mari
Resume & CV
May 8th 2024

20 Contoh CV Bahasa Indonesia yang Menarik HRD dan ATS Friendly!

Faktanya, memiliki CV yang baik dapat membuat kamu lebih menonjol dibandingkan pelamar kerja lainnya. CV yang tidak sesuai pun dapat menjadi salah satu alasan susah mendapatkan kerja . Kenapa memiliki CV yang baik sangat penting? Pasalnya, CV merupakan satu-satunya dokumen yang akan memperlihatkan kemampuan dan pengalaman pelamar kerja kepada HRD di tahap awal. Jangan lupa juga, akan ada ratusan atau bahkan ribuan orang lainnya yang mengirimkan CV untuk posisi pekerjaan yang kamu lamar dan HRD hanya memerlukan 7.4 detik

Resume Builder

Build your resume only in minutes!