12 Contoh Proses Rekrutmen dan Seleksi Karyawan yang Efektif
untuk menilai pengalaman, kompetensi teknis, dan kesesuaian kandidat dengan budaya perusahaan. 7. Cek Background dan Referensi Penting untuk memeriksa latar belakang ( background ) dan referensi kandidat untuk memastikan bahwa akurasi informasi yang diberikan kandidat selama proses rekrutmen berjalan. Tahapan ini mencakup pengecekan catatan pekerjaan sebelumnya, pendidikan, reputasi kandidat, dll. Pemeriksaan background dan referensi dapat membantu mengurangi risiko mempekerjakan yang tidak cocok atau memiliki masalah di pekerjaan sebelumnya. 📚 Baca juga: HR Wajib Tahu! 3 Cara Efektif Melakukan Background Check 8. Penawaran...