Contoh CV Menarik Perhatian HRD beserta dengan Cara Membuatnya!
commerce, startup, broadcasting dan industri film memang tidak terlalu kaku dalam format CV . CV kreatif akan sangat cocok dan menarik perhatian rekruter. Namun, jika kamu mau melamar ke industri seperti perbankan, BUMN, ikut seleksi CPNS, ataupun perusahaan besar, disarankan untuk membuat CV sederhana yang modern. Jangan terlalu banyak memasukkan elemen-elemen tidak perlu yang ujung-ujungnya malah membuat rekruter ilfeel karena tidak terkesan profesional. Cara Membuat CV yang Menarik Cara membuat CV menarik, kamu harus membuat CV yang terfokus, relevan