Mengenal Profesi Promotor: Tugas, Gaji, Hingga Caranya [+Contoh CV]
perusahaan : Mencari peluang bisnis baru bagi perusahaan. Skill yang Dibutuhkan Promotor Untuk menetapkan dan mencapai target penjualan harian, promotor perlu memiliki skill sebagai berikut: 1. Marketing Promotor memerlukan pengetahuan yang luas tentang produk yang akan dipromosikan, kemampuan untuk mengiklankan produk yang kreatif, membangun kepercayaan dengan pelanggan, dan kekuatan untuk mempengaruhi pelanggan. 2. Presentasi Salah satu tugas sales promotor adalah mempromosikan produk, maka penting bagi promotor untuk memiliki keterampilan presentasi. Presentasi yang baik yaitu presentasi yang dapat menghubungkan layanan, produk, dan