Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
Career Development
Sep 29th 2022

Apa Itu Content Marketing? Kenali Pengertian, Jenis, Skill, dan Prospeknya!

dimaksud dengan content marketing ? Dalam artikel ini Cake akan membahas secara rinci dan detail apa itu content marketing serta implementasinya. Nah, keep scrolling, ya! Jenis - Jenis Content Marketing Apa itu Content Marketing ? Pengertian Content Marketing Pertanyaaan pertama di benak kita adalah “apa itu content marketing ?”. Content marketing adalah salah satu strategi marketing dimana perusahaan atau brand menciptakan suatu konten yang relevan dan konsisten untuk menarik audiens. Berbeda dengan promosi-promosi pada umumnya yang menciptakan kesan hard-selling, content marketing lebih
Industry & Job Overview
Jul 11th 2024

KOL Specialist: Gaji, Tugas, dan Skill yang Penting [+ Contoh CV]

Marketing Berbeda dengan influencer , memang sebagian besar KOL lebih sering membagikan informasi melalui seminar, workshop, dan acara lainnya. Namun, sekarang juga banyak KOL yang menjangkau audiens melalui media sosial. Oleh karena itu, skill utama yang perlu dikuasai oleh KOL specialist adalah pemahaman dasar tentang digital marketing, content marketing, SEO, dan digital Ads . Pengetahuan ini termasuk pemahaman akan platform media sosial seperti LinkedIn, Instagram, Facebook, TikTok, YouTube, dan Pinterest.‍ 2. Peka Terhadap Tren Seperti yang sudah disebutkan di atas, salah satu
Recruitment & HR
Mar 6th 2024

Ingin Kandidat yang Berkualitas? Recruitment Marketing Jawabannya!

sebuah perusahaan Apa itu marketing rekrutmen? Apa saja manfaat-nya dan bagaimana membuat marketing rekrutmen yang sukses? Mari kita simak semuanya di bawah ini. Daftar isi: Apa itu Recruitment Marketing? Manfaat Recruitment Marketing Cara Membuat Strategi Recruitment Marketing Contoh Recruitment Marketing Apa itu Marketing Rekrutmen? Marketing rekrutmen atau Recruitment marketing adalah strategi untuk membangun citra atau branding perusahaan dengan tujuan menarik, merekrut, dan membina hubungan baik dengan kandidat yang berkualitas agar masuk ke perusahaan. Tujuan utama recruitment marketing dilakukan adalah
Career Development
Mar 6th 2024

Panduan Lengkap Promosi Jabatan: Syarat, Cara, Tips, Dll.!

hal yang dinantikan karyawan, maka tujuan promosi karyawan ini adalah untuk memotivasi karyawan agar mampu mencapai objektif perusahaan dengan lebih efektif. Selain meningkatkan motivasi karyawan, promosi jabatan ini juga akan membuat karyawan semakin merasa dihargai. Sebagai contoh promosi jabatan, seorang Content Marketer yang mendapat promosi jabatan akan menjadi Content Marketing Specialist. Promosi jabatan ini berarti menambah tanggung jawab, bukan hanya dari segi konten, namun juga mengatur strategi marketing yang tepat untuk kemajuan perusahaan. Jenis-jenis Promosi Jabatan Terdapat beberapa jenis

10 Pekerjaan Marketing yang Lagi Naik Daun: Gaji, Jenjang Karir, dan Job Desk

mengolah kata-kata. Jika kamu pernah membaca sebuah tagline, dan kamu masih mengingatnya ketika menyebutkan merek tersebut, maka itu adalah kesuksesan para copywriter dalam posisi marketing. 💰 Gaji copywriter Perkembangan era startup saat ini membuka banyak peluang untuk mendapatkan pekerjaan marketing satu ini loh! Gaji yang ditawarkan juga berkisar dari Rp 5.000.000 hingga Rp 6.000.000 sesuai dengan pengalaman kerja yang dimiliki. 2. Content Writer Berbeda dari copywriter, content writer memiliki tugas utama menulis konten untuk berbagai
Recruitment & HR
Mar 13th 2025

Memahami Cara Kerja Applicant Tracking System: Berbeda dengan CRM

dengan kualifikasi, dan integrasi sistem HRIS perusahaan. Untuk agensi perekrutan, ATS membantu menjangkau pelamar di seluruh dunia, mengurai CV ke database ATS, menyaring pelamar yang masuk, mengirim pesan massal kepada seluruh database, membuat laporan instan. Banyak perusahaan memanfaatkan fitur ATS adalah untuk memudahkan menyaring CV pelamar. Misalkan jika perusahaan sedang merekrut kandidat untuk marketing, tapi ada kandidat content marketing yang melamar, ATS bisa membantu perusahaan menyimpan CV tersebut dan digunakan jika posisi yang merekrut posisi yang sesuai. Data Menarik✨ 75
Recruitment & HR
Oct 19th 2024

Digital Marketer: Tugas, Skill, dan Tips Merekrut Karyawan Kompeten

skill yang wajib dimiliki digital marketer , hingga tips merekrut digital marketer yang kompeten. Daftar isi: Pengertian Digital Marketer Tugas Digital Marketer Keterampilan yang Wajib Dimiliki Digital Marketer Gaji Digital Marketer Tips Merekrut Digital Marketer Kompeten Apa Itu Digital Marketer? Digital marketing adalah metode pemasaran terkini dengan menggunakan media digital dan internet. Saat ini metode ini banyak digunakan karena dianggap lebih efisien dan hemat biaya untuk menjangkau lebih banyak pelanggan. Sedangkan, digital marketer adalah seseorang yang menggunakan berbagai channel digital , seperti
Industry & Job Overview
Jun 27th 2024

Digital Marketing: Arti, Tugas, Peluang Karir Hingga Gaji!

ini, penggunaan affiliate atau influencer merupakan jenis digital marketing yang paling efektif. Pasalnya, mereka juga akan membantu memasarkan produk/jasa perusahaan kamu dengan penggunaan sosial media mereka. 📚 Baca juga: Apa Itu Affiliate Marketing? | Cara Sukses Menjadi Affiliate Marketer! 3. Content Marketing Content artinya informasi penting berkaitan dengan produk/jasa, yang bisa berupa artikel, e-book , digital video , dan podcast . Konten biasanya berisi mengenai cara penggunaan produk, menjawab pertanyaan pelanggan, atau pembahasan tren terkini. Tujuan digital marketing ini adalah mengenalkan
People Operations
Jan 22nd 2025

Bisnis B2B: Apa bedanya dengan B2C dan Contohnya di Indonesia

Istilah “B2B” mungkin sudah tidak asing bagi Anda yang berada dalam dunia profesional. B2B adalah singkatan dari Business to business , dimana merupakan transaksi bisnis yang dilakukan antara perusahaan. Artikel Cake kali ini akan membahas tentang model bisnis B2B secara keseluruhan.Untuk memahami B2B lebih lanjut, mari kita simak bersama pengertian B2B, cara kerja sistem B2B hingga contoh nyatanya di Indonesia. Daftar isi: Pengertian B2B Perbedaan B2B, B2C, B2G, dan C2B Contoh Bisnis B2B FAQ Seputar B2B Pengertian B2B Dilansir dari
Recruitment & HR
Feb 14th 2025

45+ Contoh Iklan Lowongan Pekerjaan dan Tools AI untuk Buat Cepat!

Iklan lowongan pekerjaan adalah pengumuman yang menginformasikan kepada publik bahwa sebuah perusahaan sedang mencari kandidat yang tepat untuk menempati posisi pekerjaan tertentu. Umumnya, iklan loker dapat dibagikan melalui media digital dan non-digital, seperti melalui media sosial, koran, website , laman pekerjaan, dan lain sebagainya. Selain untuk menginformasikan job desk suatu posisi, fungsi iklan lowongan pekerjaan juga untuk menjelaskan tentang perusahaan serta manfaat/benefit yang diperoleh dari bekerja pada perusahaan tersebut. Bagaimana cara membuat iklan lowongan pekerjaan yang menarik? Apa saja

Resume Builder

Build your resume only in minutes!