Student GuideAug 23rd 2022
12 Prospek Kerja Ilmu Komunikasi Terbaik Beserta Gajinya
Komunikasi akan mengajarkan komunikasi dalam berbagai bentuk, jurusan ini juga akan mengajarkan bagaimana menilai kebutuhan dan preferensi pembaca, pemirsa, dan pendengar. Mata kuliah yang ditawarkan tentunya akan mengasah keterampilan kamu melalui teori, praktek, dan projek-projek lainnya. Berikut adalah beberapa contoh mata kuliah jurusan Ilmu Komunikasi: Ilmu Komunikasi : pengantar ilmu komunikasi, teori komunikasi, sosiologi komunikasi, komunikasi massa, komunikasi antar pribadi dan kelompok, komunikasi organisasi, psikologi komunikasi, komunikasi publik dan strategis, komunikasi lintas budaya, filsafat komunikasi, komunikasi politik, komunikasi internasional, komunikasi