Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career

Apa itu Copywriter? Kenali Tugas, Skill Sampai Gajinya!

menulis, menjadi copywriter adalah salah satu pekerjaan yang bisa kamu ambil. Di artikel ini, CakeResume telah meringkas apa arti copywriter, apa saja tugas seorang copywriter, berapa gaji seorang copywriter, jenis-jenis copywriter, dan cara menjadi copywriter! Apa itu Copywriter? Copywriter adalah seseorang yang bertanggung jawab dalam mendesain kata-kata atau kalimat kreatif, menarik, dan persuasif agar calon konsumen membeli, memakai, mendaftar, atau berlangganan dengan produk atau jasa yang ditawarkan perusahaan. Lalu, apa yang dimaksud dengan copywriting? Nah, kalau copywriter adalah
Industry & Job Overview
Jan 10th 2023

Content Writer vs Copywriter, Apa Bedanya?

awareness, dan bahkan penjualan. Karena perannya yang krusial ini, profesi content writer dan copywriter semakin dicari oleh perusahaan. Kamu tertarik dengan pekerjaan copywriting dan content writing? Sudahkah kamu mengetahui perbedaan content writing dan copywriting? Yuk, ketahui perbedaan content writer dan copywriter di artikel Cake ini! Mengenal Copywriter dan Content Writer Siapa itu Content Writer? Content writer adalah seseorang yang bertanggung jawab dalam membuat konten dalam bentuk tulisan yang bersifat informatif. Umumnya, tujuan utama dalam content writing adalah membuat konten yang

Apa itu Content Writer? Skill, Tugas, Jenis, Hingga Gaji!

dan lain sebagainya. Apa perbedaan copywriter dan content writer ? Content Writer berbeda dengan Copywriter . Perbedaannya terletak di tujuan penulisannya. Content Writer bertugas untuk menyajikan tulisan yang informatif sehingga membantu pembaca mendapatkan dan memahami informasi-informasi terkait yang mereka cari. Sementara Copywriter adalah tulisan yang bersifat persuasif, mengajak, serta membujuk pembaca untuk melakukan sesuatu. Umumnya copywriter merupakan teknik penulisan yang banyak digunakan di dunia media sosial, dan salah satu tujuannya lainnya juga adalah untuk meningkatkan brand awareness . 📚 Baca juga: Content
Industry & Job Overview
Nov 20th 2022

UX Writer: Tugas, Skill yang Dibutuhkan dan Bedanya dengan Copywriter!

dan merefleksikan citra perusahaan. Copywriter adalah penulis yang bekerjasama dengan tim marketing dari suatu perusahaan. Hal ini adalah perbedaan terbesar dari UX writer dan copywriter . Jika UX writer bertugas untuk mempertahankan dan mengarahkan pengguna ke target yang diinginkan perusahaan, seorang copywriter bertugas untuk menarik pengguna di awal.  Dengan semakin besarnya peran search engine optimization dalam kehidupan sehari hari, seorang copywriter bertugas untuk membuat artikel dan tulisan untuk menarik pengguna di awal, dengan tujuan akhir untuk menarik pengguna. Content writer adalah
Portfolio
May 16th 2024

5 Contoh Portofolio Copywriter Indonesia yang Menarik dan Strukturnya!

desain web dan poster yang menunjukkan keterampilan dan pengalamannya yang beragam. Untuk selengkapnya, lihat portofolio Bielqis Putri . Portofolio Copywriter Bielqis Putri Dibuat di Cake Cake menyediakan platform untuk membuat portofolio online dan menjalin koneksi di komunitas Cake. Yuk, buat portofolio copywriter kamu di Cake, 100% gratis! 🎉 Buat Portofolio 4. Contoh Portofolio Copywriter Intern Berikut adalah contoh portofolio copywriter intern yang dibuat oleh Vinny Laurensia. Untuk selengkapnya, lihat portofolio Vinny Laurensia . Contoh Portofolio Copywriter Vinny Laurensia -- Dibuat di Cake 5

10 Pekerjaan Marketing yang Lagi Naik Daun: Gaji, Jenjang Karir, dan Job Desk

di bidang marketing yaitu sebagai berikut: 1. Copywriter Tugas utama dari jenis pekerjaan marketing satu ini adalah membuat tulisan singkat yang persuasif dan menjiwai suatu produk, seakan-akan mampu berada di posisi pelanggan dan berbicara langsung kepada pelanggan. Selain tulisan, copywriter juga dituntut harus memiliki jiwa kreatif dalam menggunakan bahasa dan mengolah kata-kata. Jika kamu pernah membaca sebuah tagline, dan kamu masih mengingatnya ketika menyebutkan merek tersebut, maka itu adalah kesuksesan para copywriter dalam posisi marketing. 💰 Gaji copywriter

Mengenal Corporate: Jenis, Ciri dan Perbedaannya dengan Start Up

orang bekerja untuk mencapai tujuan perusahaan, baik yang berpedomankan dasar hukum maupun tidak berbadan hukum.” Oleh sebab itu, sebagian perusahaan corporate berdiri dengan mengikuti syarat hukum yang ada, sementara sebagian yang lain tidak. Contoh perusahaan corporate dengan badan hukum, diantaranya adalah: Persero, T.Tbk dan Koperasi. Sementara itu, contoh korporat tanpa badan hukum misalnya Firma, Yayasan dan Perusahaan Perseorangan. Ciri-Ciri Perusahaan Korporasi Agar kamu lebih paham mengenai perusahaan corporate , berikut ini adalah ciri-cirinya: 1. Sumber Pendanaan Untuk bisa
Career Development
Mar 6th 2024

B2B Sales: Pengertian, Tips Sukses, dan Perbandingan Dengan B2C [+Contoh]

satu perusahaan dan perusahaan lainnya. Sebaliknya, B2C adalah transaksi bisnis antara perusahaan dan pelanggan secara langsung. Mungkin kamu masih kurang paham dengan bedanya B2B dengan B2C. Tidak perlu khawatir! Di artikel Cake ini, kita akan membahas lebih dalam tentang B2B adalah dan contohnya. Daftar isi: Definisi B2B Sales Perbedaan B2B dan B2C Contoh B2B Sales Tips Menjalankan B2B Sales Pengertian B2B Sales Kepanjangan dari B2B yaitu business to business . Business to business adalah kesepakatan bisnis atau proses penjualan produk atau
Recruitment & HR
Oct 19th 2024

Digital Marketer: Tugas, Skill, dan Tips Merekrut Karyawan Kompeten

Dunia digital yang terus berkembang menuntut berbagai perusahaan untuk beralih dari pemasaran konvensional ke pemasaran modern secara online , atau biasa disebut dengan digital marketing . Berdasarkan survei Badan Pusat Statistik tahun 2021, ada sebanyak 63.5% perusahaan di Indonesia yang telah beralih ke pemasaran digital . Hal ini menjadi keharusan pelaku usaha demi mempertahankan kelangsungan bisnis mereka. Namun, faktanya banyak perusahaan yang tidak memiliki literasi yang cukup terhadap pemasaran digital , sehingga peran digital marketer semakin dibutuhkan. Mengingat peran digital marketer yang sangat
Career Development
Mar 6th 2024

10 Strategi Digital Marketing Terbaik untuk Bisnis Kamu!

Di zaman ini, strategi digital marketing sudah banyak diterapkan oleh perusahaan-perusahaan dan pebisnis dalam memasarkan produknya. Strategi pemasaran digital ini dinilai sebagai strategi pemasaran yang penting untuk menarik perhatian audiens dan mendorong audiens untuk membeli produk yang ditawarkan. Strategi digital marketing adalah strategi pemasaran yang melakukan promosi dan penjualan produk melalui media marketing digital seperti, sosial media, email, google, dan lain-lain. Dengan ini, kamu dapat mencapai pasar yang lebih besar dengan biaya yang lebih kecil dibandingkan menggunakan teknik

Resume Builder

Build your resume only in minutes!