3 Contoh CV Public Relations Lengkap dengan Surat Lamaran Kerja!
prospek kerja public relations semakin diminati karena peranannya sangat penting dalam sebuah perusahaan. Seorang public relations harus dapat menyampaikan pesan dari perusahaan kepada audiens dengan baik, agar tercipta hubungan baik dan memperkuat reputasi perusahaan di mata publik. Karena banyaknya peminat menjadi public relations, berarti semakin tinggi juga daya saingnya. Jika kamu memang memiliki minat menjadi seorang public relations, kamu harus mengambil langkah tepat saat awal melamar pekerjaan. Salah satunya dengan mempersiapkan CV public relations atau CV humas yang menarik, serta