3 Tingkatan Manajemen di Perusahaan dan Contoh Jabatannya
lower management dan top management . Mereka mengawasi pelaksanaan rencana jangka panjang dan jangka pendek, serta memastikan setiap karyawan memahami tujuan perusahaan secara keseluruhan. Selain itu, middle management juga memberikan arahan kepada lower management untuk mengimplementasikan strategi secara efektif, mengatasi masalah operasional sehari-hari, dan optimalisasi kinerja departemen atau divisi. Contoh manajemen menengah yang kerap ditemui di perusahaan-perusahaan Indonesia meliputi general manager , manajer departemen, kepala cabang , manajer proyek , plant manager , pemimpin redaksi, dan sejenisnya. 3. Lower Level Management Lower management