Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
Resume & CV
Jun 8th 2022

Pengembangan Diri untuk Mencari Potensi Diri: Pengertian, Manfaat, Tips, Dll.

Pengembangan Diri Cara Menyoroti Skill Pengembangan Diri dalam CV dan SLK? Kamu pasti tidak asing lagi mendengar kata “pengembangan diri”, bukan? Pengembangan diri adalah sebuah istilah yang sering digunakan oleh guru, mentor, dan ahli psikologi, tapi apa arti sebenarnya dari pengembangan diri? Pengembangan diri atau self-development adalah kegiatan yang dirancang untuk meningkatkan kualitas seorang individu yang mencakup peningkatan kesadaran diri, identitas, dan pengembangan minat dan bakat. Sebagai seorang sarjana dan yang telah bekerja, apakah kegiatan pengembangan diri masih sangat

7 Tugas Human Resources dan Skill yang Perlu Dikuasai!

untuk menjadi anggota dalam organisasi/sebuah perusahaan. Singkatnya, sesi onboarding ini membantu karyawan untuk lebih mudah beradaptasi dengan lingkungan, budaya, dan sistem kerja sebuah perusahaan. 📚 Baca juga: Onboarding Karyawan: Arti dan Proses Onboarding yang Efektif! 3. Training and Development Dalam bekerja, pengembangan diri dan keterampilan sangatlah dibutuhkan setiap karyawan, baik itu karyawan baru maupun karyawan lama. Merencanakan dan mengawasi kebutuhan pelatihan karyawan juga merupakan tugas human resources development ; misalnya seperti mengajak karyawan untuk menghadiri pameran edukasi, mengadakan seminar atau
Events
Dec 16th 2024

Kerja di Luar Negeri atau Pulang ke Indonesia? Simak Pendapat Samuel Ray

di Taiwan, upah minimum regional (UMR) dimulai dari sekitar 28.000 NT atau setara dengan Rp14 juta per bulan. Angka ini pun belum termasuk berbagai tunjangan lainnya, seperti asuransi kesehatan atau bonus tahunan yang biasanya ditawarkan oleh perusahaan Taiwan. 3. Pengembangan Diri Bekerja di luar negeri juga membawa manfaat lainnya, misalnya exposure ke budaya kerja internasional yang lebih dinamis, memperluas jaringan profesional, juga meningkatkan keterampilan, terutama dalam berbahasa asing. Semua ini dapat membantu meningkatkan value dan daya saing individu di
Job Search Tips
Dec 23rd 2024

Apa Itu Intrapersonal Skill dan Mengapa Penting dalam Dunia Pekerjaan?

dapat lebih fokus pada tujuan dan mengelola waktu mereka dengan efektif. 2. Mengelola stres dalam lingkungan kerja Pengendalian emosi yang baik dapat membantu mengurangi stres, menjaga keseimbangan mental, dan meningkatkan ketahanan diri. 3. Mendukung perkembangan karir Karyawan yang memiliki motivasi diri dan mampu belajar dari pengalaman cenderung akan lebih cepat berkembang. 4. Mendukung pengambilan keputusan yang tepat Refleksi diri memungkinkan pengambilan keputusan dilakukan berdasarkan data dan logika, bukan sekadar emosi. 5. Memaksimalkan potensi dalam bekerja Seseorang yang lebih self-aware
People Operations
Sep 25th 2024

Training Kerja: 7 Langkah Penting Beserta Metodenya!

kesan positif untuk perusahaan bahwa perusahaan memperhatikan kepentingan pengembangan diri untuk karyawannya. 📚 Baca juga: Ketahui 10 Manfaat Magang yang Perlu Kamu Ketahui 2. Off the Job Training Metode berikutnya adalah off the job training . Metode jenis ini fokus pada pengembangan diri untuk karyawan dalam jangka panjang, artinya, karyawan mungkin saja bebas tugas sementara agar fokus dengan program training yang sedang dijalani. Contoh training kerja metode ini adalah: Kuliah Terlibat dalam konferensi nasional maupun internasional Studi khusus keahlian tertentu, dan
Personal Development
Nov 18th 2022

7 Cara Pengembangan Diri untuk Menggali Potensi Diri, Bisa Dilakukan Sekarang!

Dengan pengembangan diri, kamu akan mengetahui apa arti sukses untuk diri kamu dan apa yang kamu inginkan sebenarnya dalam hidup ini. Degan begini, kamu akan merasa lebih percaya diri dengan pilihan yang kamu ambil dan dalam diri kamu sendiri. Pengembangan diri akan membantu dalam manajemen waktu untuk melakukan hal-hal yang paling penting bagi kamu. Kamu tidak perlu bekerja sampai lembur dengan sia-sia, melainkan kamu akan memanfaatkan waktu mu untuk mengerjakan hal-hal yang kamu suka untuk aktualisasi diri
Industry & Job Overview
Jun 19th 2024

18 Skill Akuntansi yang Harus dimiliki Akuntan!

itu, seorang akuntan perlu aktif mengikuti pembaruan dan memiliki rasa ingin terus belajar. Belajar tidak hanya untuk menambah pengetahuan, tetapi juga penting untuk pengembangan diri dan penyesuaian praktik bisnis dalam perusahaan. 9. Kemampuan Beradaptasi Kemampuan beradaptasi adalah kemampuan untuk menyesuaikan diri ketika terjadi perubahan, tantangan, dan perkembangan situasi. Akuntan yang mampu menghadapi terjadinya perubahan teknologi dan peraturan tertentu dapat meningkatkan kualitas karirnya. Soft skill akuntansi ini juga dapat membantu kamu untuk tanggap dalam memenuhi permintaan dari klien. 📚 Baca juga
Career Development
Jun 22nd 2022

Kenali Apa itu OKR, Contoh, dan Cara Menyusunnya!

45% Merekrut 30 karyawan baru dalam satu quarter 3. Inisiatif Ada satu elemen yang penting lainnya dari proses OKR yaitu initiatives (inisiatif). Inisiatif mencakup proyek atau tugas yang akan membantu kamu untuk mencapai key result . Contoh Inisiatif: Konsisten dan disiplin dalam mengatur waktu Bertemu dengan klien baru setiap harinya Banyak baca buku untuk pengembangan diri Perbedaan OKR dan KPI KPI ( Key Performance Indicators ) adalah metrik yang digunakan untuk mengevaluasi keberhasilan suatu perusahaan dan kinerja karyawannya. OKR, di sisi lain, menggambarkan
Recruitment & HR
Mar 6th 2024

13 Metode Rekrutmen Efektif, Bisa Dicoba HRD

Untuk menemukan pelamar kerja yang kompeten memang merupakan tantangan tersendiri bagi sebuah perusahaan. Ada banyak sekali masalah yang harus siap dihadapi dalam menjalankan proses rekrutmen. Oleh karena itu sangat penting untuk memiliki teknik dan strategi yang benar dan efektif, supaya proses seleksi kandidat bisa berjalan dengan baik. Strategi rekrutmen itu apa? Di artikel Cake ini, kamu akan menemukan penjabaran detail mengenai pentingnya strategi rekrutmen, sumber-sumber rekrutmen, serta contoh metode yang beragam untuk menjalankan proses rekrutmen. Daftar isi: Seberapa Pentingkah
Career Development
Apr 11th 2024

Pengembangan Karir: Contoh, Fase, Jenis, Tips, dll.

Pernahkan kamu mendengar pengembangan karir atau career development ? Pengembangan karir terjadi ketika kamu sudah dapat menciptakan tujuan yang jelas dan realistis yang mendorong kemajuan profesi pilihan-mu. Untuk mencapai hal ini, kamu sendiri harus belajar lebih banyak tentang jalur-jalur apa saja yang potensial untuk meningkatkan karir-mu. Memahami cara pengembangan karir dan apa saja yang dapat kamu lakukan untuk meningkatkan karirmu, akan sangat bermanfaat untuk mempersiapkan dirimu di masa sekarang dan mencapai cita-citamu di masa depan. Lalu, apa

Resume Builder

Build your resume only in minutes!