Ingin Career Switch? 6 Hal yang Perlu Disiapkan [+Checklist]
Dilansir dari Jakpat , salah satu layanan survei online di Indonesia menyatakan bahwa di tahun 2016, 63,59% responden survei pernah melakukan perpindahan pekerjaan. Alasan yang menyertai hal ini adalah karena gaji yang tidak sesuai (70,74%), mau mencoba peningkatan karir di tempat/bidang lain (55,89%), dan lingkungan kerja yang kurang menyenangkan (49,83%). Menurut The Global Deloitte Millennial Survey , sebuah survei internasional dengan 13.416 responden millennials dari 42 negara termasuk Indonesia dan 3.009 Gen-Z dari 10