10 Strategi Digital Marketing Terbaik untuk Bisnis Kamu!
digital marketing strategies yang sudah dirangkum oleh Cake di bawah ini! Daftar isi: Kenali Strategi Digital Marketing 10 Strategi Digital Marketing yang Bisa Digunakan Pahami Strategi Pemasaran Digital Zaman dahulu, para pebisnis mempromosikan bisnisnya dengan strategi pemasaran tradisional yaitu melalui mulut ke mulut, koran, dan iklan di televisi dan radio. Dengan kemajuan teknologi dan diciptakannya internet, pebisnis mulai memanfaatkan ini dengan cara mengubah pemasaran tradisional ke marketing digital. Dari sini, terciptalah yang dinamakan dengan strategi marketing digital. 💡 Apa itu