Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
Career Development
Nov 10th 2022

Apa itu Social Media Marketing? Pelajari Pengertian, Contoh, Hingga Cara Kerjanya!

Daftar Isi: Pengertian Social Media Marketing Manfaat Social Media Marketing untuk Bisnis Jenis-jenis Platform Sosial Media Populer Strategi dalam Social Media Marketing Social Media Marketing adalah jenis pemasaran yang dilakukan melalui sosial media. Di zaman ini, media sosial memiliki peranan yang sangat penting sebagai salah satu strategi pemasaran sebuah bisnis. Marketing jenis ini tergolong lebih efisien dan hemat biaya jika dibandingkan dengan pemasaran yang dilakukan secara konvensional. Nah, apakah kamu sudah tahu langkah dan strategi penting apa saja yang
Career Development
Mar 6th 2024

10 Strategi Digital Marketing Terbaik untuk Bisnis Kamu!

dengan Lebih Jelas di Sini 3. Social Media Marketing Social media marketing adalah strategi pemasaran digital yang menggunakan media sosial media untuk mempromosikan bisnis dan memasarkan produknya. Platform media sosial tersebut termasuk TikTok, Instagram, Twitter, Youtube, Facebook, dan lain-lainnya. Social media marketing diterapkan sebagai soft selling untuk meningkatkan brand awareness . Strategi pemasaran digital ini sangat efektif untuk membangun hubungan, meningkatkan kepercayaan dan loyalitas pelanggan. Mengapa Social Media Marketing ? Sosial media membantu kamu untuk berinteraksi langsung dengan target audiens. Sekitar
Industry & Job Overview
Jun 27th 2024

Digital Marketing: Arti, Tugas, Peluang Karir Hingga Gaji!

Digital Marketing Pada umumnya, ada banyak jenis-jenis online marketing yang bisa digunakan untuk meningkatkan jangkauan pelanggan. Kamu bisa menggunakan berbagai jenis tersebut sesuai dengan kebutuhan bisnis kamu. Apa saja contoh pemasaran digital? 1. Social Media Marketing Pemasaran digital pertama adalah sosial media. Kamu bisa membuat iklan produk/jasa di sosial media perusahaan. Di Indonesia sendiri, penggunaan Instagram dan Tiktok menjadi paling efektif untuk menjangkau anak muda. Sedangkan, untuk pelanggan dengan umur 60 tahun ke atas, Facebook merupakan sosial media
Industry & Job Overview
May 25th 2022

Mau Jadi Social Media Specialist? Ini Tugas dan Jenjang Karirnya!

berpotensi menjadi pelanggan maupun calon pelanggan perusahaan. Menjadi seorang social media specialist adalah pekerjaan marketing yang seru, menuntut seseorang untuk terus kreatif dan up-to-date. Penasaran job description dan skill social media specialist itu seperti apa? Simak selengkapnya! Perbedaan Social Media Specialist dan Social Media Strategist Daftar isi: Pengertian Social Media Specialist Tugas dan Tanggung Social Media Specialist Kualifikasi Social Media Specialist Cara Menjadi Social Media Specialist Apa itu Social Media Specialist? Social Media Specialist adalah seseorang yang bertanggung
Industry & Job Overview
Sep 28th 2024

Bagaimana Cara Jadi Digital Marketer? Ini Tugas, Skill, dan Gajinya

mereka, termasuk: Website Search Engine Optimization (SEO) Search Engine Marketing (SEM) Social Media Marketing Email Marketing Iklan Digital Influencer Marketing, dll 📚 Baca juga: Digital Marketing: Arti, Tugas, Peluang Karir Hingga Gaji! Apa Tugas Seorang Digital Marketer ? Job desk digital marketing meliputi berbagai kegiatan pemasaran digital yang bertujuan mempromosikan produk/layanan perusahaan dan meningkatkan brand awareness . Seluruh tugas digital marketer dilakukan secara online melalui berbagai platform media. Lalu, apa yang dilakukan digital marketing ? Berikut merupakan daftar tugas digital marketer secara
Career Development
May 9th 2023

Apa itu SEO? Ini Cara Kerja dan Panduan Lengkapnya!

lainnya. 2. SEO Off-Page Kalau on-page SEO berhubungan dengan bagian depan situs web, SEO off-page adalah cara mengoptimasi konten/website dari luar. Taktik yang dimaksud ini adalah dengan: Menerapkan strategi link building Guest posting di website lain Social media marketing, dan lainnya Untuk itu kamu perlu membangun hubungan yang baik dengan audiens kamu dan pemilik website lainnya, serta membuat konten yang bernilai untuk dibagikan. ✏️ Catatan: Link building adalah strategi membangun backlink yang bertujuan untuk meningkatkan peringkat
Career Development
Mar 13th 2024

Apa itu Digital Talent? Pahami Skill dan Contohnya

semakin banyak juga kebutuhan akan pekerja yang bisa mengoperasikan teknologi tersebut. Namun, saat ini Indonesia masih menduduki daya saing rendah untuk digital talent (Kompas.com) . Variasi industri yang beragam, menyebabkan perusahaan juga membutuhkan digital talent yang berbeda-beda, seperti digital marketing , data science , data engineer , data mining , copywriting , social media marketing , UI/UX designer , dan kemampuan digital talent lainnya. Berikut akan dibahas lebih lanjut mengenai apa yang dimaksud digital talent . Daftar isi: Apa yang Dimaksud Digital Talent? Pentingnya Talenta Digital
Resume & CV
Feb 6th 2023

3 Contoh CV Social Media Specialist untuk Melamar Kerja

2-3 kalimat penjelasan singkat tentang hard skill juga soft skill yang dimiliki. Contoh: Lulusan S1 Bisnis Manajemen UNTAR dengan IPK 3,9. Saya adalah seseorang yang kreatif, bermotivasi tinggi, dan suka bersosialisasi. Memiliki ketertarikan yang besar dalam social media marketing, content creation, dan SEO writing. Bisa bekerja dalam tim dan seseorang yang suka berada dalam lingkungan dinamis. 📚 Baca juga: 18 Contoh Deskripsi Diri dalam CV yang Disukai Rekruter! 3. Sertakan Riwayat Pendidikan Dalam membuat CV sebagai social media
Portfolio
Mar 7th 2025

10 Contoh Portofolio Digital Marketing dan Cara Membuatnya!

Seiring dengan kemajuan teknologi, strategi di dalam dunia bisnis pun juga semakin maju. Salah satunya adalah digital marketing . Oleh karena itu, saat ini banyak perusahaan mencari pekerja yang memiliki keahlian di bidang digital marketing. Bahkan, LinkedIn mendaftar profesi "Digital Marketing Specialist" sebagai pekerjaan top 10 yang paling banyak dicari Namun, tidak perlu khawatir akan banyaknya pesaing di bidang digital marketing karena ada banyak peluang pekerjaan di industri ini. Beberapa peluang pekerjaan yang dapat kamu kejar yaitu, content strategist, social media
Industry & Job Overview
Jul 11th 2024

Panduan Lengkap Virtual Assistant: Gaji Tinggi, Tugas, Skill, dll.!

Di era digital sekarang ini, popularitas pekerjaan “ virtual assistant ” atau asisten virtual semakin meningkat di lingkungan masyarakat. Profesi ini menjadi pekerjaan yang trending semenjak pandemi karena dibutuhkan banyak perusahaan dan dapat dilakukan dari jarak jauh atau remote . Bahkan, banyak perusahaan yang berdomisili di luar negeri membutuhkan virtual assistant dari Indonesia untuk bekerja dengan mereka. Dengan demikian, seorang virtual assistant dapat memiliki gaji besar dengan jam kerja yang fleksibel. Ingin kerja jadi virtual assistant ? Yuk, simak artikel ini! Daftar isi: Pengertian

Resume Builder

Build your resume only in minutes!