Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career

Mengenal CEO (Chief Executive Officer) dan Tugasnya dalam Perusahaan

perusahaan corporate atau konvensional. Tetapi, dalam kedudukan dan tugas, tidak ada perbedaan di antara CEO dan direktur. Mereka hanya berbeda dalam penggunaan istilah saja. Tugas dan Tanggung Jawab CEO Tugas dan Tanggung Jawab CEO Pada dasarnya, tugas CEO adalah mengelola dan mengontrol jalannya perusahaan yang sedang dipimpin. Ciri khas orang yang menjalankan tugas CEO yang baik harus meliputi kegiatan planning , organizing , actuating , and controlling (POAC). Lalu, apa saja sih tanggung jawab CEO yang sukses? Berikut detailnya: ✏️ Tanggung Jawab CEO
Industry & Job Overview
Nov 25th 2022

Apa itu Chief Operating Officer (COO) dan Bedanya dengan CEO, CFO, CMO?

Sandberg (COO Meta) Hans Patuwo (COO Gojek), dan lainnya 2. CEO (Chief Executive Officer) 💼 Berikut adalah tugas dan tanggung jawab seorang CEO perusahaan: Memiliki jabatan sebagai pimpinan tertinggi perusahaan, yaitu sebagai presiden/direktur utama perusahaan. Bertugas untuk mengambil keputusan dan strategi umum perusahaan. Bertanggung jawab secara umum dalam urusan internal dan eksternal perusahaan. 3. CFO (Chief Financial Officer) 💼 Berikut adalah tugas dan tanggung jawab seorang CFO perusahaan: Memiliki jabatan sebagai pimpinan (wakil presiden senior) keuangan perusahaan. Bertugas untuk
Industry & Job Overview
Feb 10th 2025

Apa itu Chief Financial Officer (CFO) dan Bedanya dengan CEO, COO, CMO? [+Tugas, Contoh, Kualifikasi]

Daftar Isi: Pengertian CFO Tugas dan Tanggung Jawab Chief Financial Officer Hubungan CFO dengan Eksekutif Lainnya Keterampilan yang Harus Dimiliki CFO Prospek Karier CFO Cara dan Syarat untuk Menjadi CFO Setiap departemen di dalam perusahaan pasti ada yang memimpin, salah satunya adalah Chief Financial Officer . Posisi Chief Financial Officer memang jarang didengar, karena mereka bekerja di balik meja. Tugas CFO berfokus pada masalah finansial perusahaan dan tetap harus bertanggung jawab pada CEO. Menduduki jabatan CFO tidak hanya keren didengar, tetapi
Industry & Job Overview
Apr 12th 2023

Apa itu Funding Officer? Tugas, Gaji, Syarat [+Contoh CV]

individu maupun kelompok sesuai dengan kebijakan tiap perusahaan. Selain itu, funding officer atau FO juga bertanggung jawab untuk melaporkan manajemen keuangan dan mengelola sistem administrasi yang berkaitan dengan pengeluaran dan pemasukan. 📚 Baca juga: Apa itu Chief Financial Officer (CFO) dan Bedanya dengan CEO, COO, CMO? [+Tugas, Contoh, Kualifikasi] Apa Tugas Seorang Funding Officer? Untuk kamu calon pelamar funding officer atau FO, tentu kamu perlu mengetahui apa saja jobdesk funding officer. Tapi, perlu diingat bahwa tugas dan tanggung jawab seorang
Industry & Job Overview
Mar 25th 2022

Mau Jadi Personal Assistant? Tugas, Gaji, dan Caranya! [+Contoh CV]

dari tugas-tugas administrasi sehingga mereka dapat menggunakan waktu secara maksimal untuk tugas-tugas prioritas mereka. Tugas dan tanggung jawab personal assistant biasanya meliputi: Menjawab panggilan telepon, memantau email atau pesan teks dan menjawabnya jika diperlukan Mengelola kalender, jadwal rapat, dan pertemuan Mengorganisir acara dan konferensi Mengatur keperluan perjalanan seperti transportasi dan akomodasi Membuat catatan yang akurat dan komprehensif ketika rapat Mengingatkan atasan mengenai tugas penting dan tenggat waktunya Mengelola database dan sistem pengarsipan Membantu tugas-tugas lainnya untuk mendukung
Industry & Job Overview
Jan 12th 2023

Chief Marketing Officer (CMO): Peran, Tugas, Kualifikasi yang Dibutuhkan!

Daftar Isi: Pengertian CMO (Chief Marketing Officer) Apa Saja Tugas dan Tanggung Jawab CMO di Perusahaan? Skill yang Harus Dimiliki CMO Cara Menjadi CMO yang Sukses Dalam sebuah perusahaan tentunya memiliki seorang pemimpin. Pimpinan teratas adalah direktur utama atau yang sering kita dengar sebagai CEO (Chief Executive Officer) . Seorang CEO tentunya membutuhkan bantuan dari jajaran bawahannya yaitu wakil direktur. Di sebuah perusahaan, wakil direktur tidak hanya satu, setiap divisi memiliki pimpinannya masing-masing. Salah satu divisi yang penting dalam perusahaan
Industry & Job Overview
Apr 23rd 2024

Chief Financial Officer (CFO): Tugas, Skill, dan Gajinya!

juga bertanggung jawab terhadap pengambilan keputusan yang berkaitan dengan pengaturan keuangan perusahaan. Sehingga, tugas CFO sangat berkaitan erat dengan fungsi akuntansi. Untuk lebih jelasnya, mari kita simak tugas-tugas CFO dibawah ini. 📚Baca Juga: Mengenal CEO (Chief Executive Officer) dan Tugasnya dalam Perusahaan Tugas dan Tanggung Jawab Seorang CFO Walaupun tugas CFO terbilang banyak, namun berikut merupakan tugas utama CFO secara garis besar: 1. Fungsi pengawasan Mengawasi dan mengelola rencana keuangan, kas internal, dan perpajakan untuk jangka pendek dan
Career Development
Jul 4th 2024

3 Tingkatan Manajemen di Perusahaan dan Contoh Jabatannya

saja 3 tingkatan manajemen, dan cara berkarir di level manajer. Yuk, simak selengkapnya! Daftar isi: Pengertian Tingkatan Manajemen 3 Tingkatan Manajemen Cara Memulai Karir di Level Manajer Pengertian Tingkatan Manajemen Tingkatan manajemen adalah sebuah hierarki dalam suatu perusahaan yang membagi tugas dan tanggung jawab manajerial ke dalam beberapa tingkatan atau level. Tingkatan manajemen secara umum dibagi menjadi 3 yaitu lower management , middle management , dan top management . Semakin tinggi tingkatan manajemen, maka tanggung jawab dan otoritas yang dimiliki akan semakin besar

Kenali Pekerjaan Network Engineer: Tugas, Gaji, Skill, dan Prospek Karirnya

Tren pertumbuhan industri digital yang semakin terhubung dengan internet membuat peran network engineer semakin dibutuhkan perusahaan. Network engineer adalah profesi yang berperan penting dalam menjaga stabilitas dan keamanan konektivitas jaringan. Dilansir dari IndiaTimes , permintaan profesi network engineer semakin bertumbuh setelah peluncuran jaringan 5G di berbagai negara maju dan berkembang. Tren permintaan talent network engineer diperkirakan tumbuh 25-30% dibandingkan dengan tahun 2022. Ini membuat profesi network engineer sebagai salah satu pekerjaan telekomunikasi yang paling dicari di tahun 2023. Peran krusial
Industry & Job Overview
Dec 16th 2022

Kenali 9 Jabatan C-Level di Perusahaan Beserta Tugas dan Hal yang harus Dipersiapkan!

Daftar Isi: Pengertian C-Level (C-Suite) Keterampilan yang Harus Dimiliki C-Level Executive Macam-macam Jabatan C-Level di Perusahaan Kualifikasi dan Cara Mencapai C-Level C Level Adalah Di setiap perusahaan selalu ada jajaran eksekutif yang sering dikenal dengan sebutan C-Level atau juga sering dikenal sebagai C Suite. Mungkin contoh dari C-Level yang sering kamu dengar adalah Chief Executive Officer (CEO) . Namun, sebenarnya masih ada banyak lagi peran C Level Executive yang mungkin belum kamu pahami

Resume Builder

Build your resume only in minutes!