Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
Industry & Job Overview
Aug 22nd 2022

Profesi Konsultan IT: Tugas, Gaji dan Skill yang Dibutuhkan!

Daftar Isi : Profesi Konsultan IT? Tugas dan Tanggung Jawab Konsultan IT Kualifikasi untuk Menjadi Konsultan IT Cara Menjadi IT Consultant Apakah kamu pernah mendengar pekerjaan konsultan? Konsultan adalah profesi yang ada di berbagai bidang atau industri. Konsultan adalah ahli yang menawarkan sebuah jasa konsultasi untuk memberikan nasihat atau saran yang tepat yang dibutuhkan klien . Klien disini bisa merupakan individu maupun organisasi. Klien akan membayar konsultan sesuai dengan hari kerja atau mandays dalam menyelesaikan pekerjaannya. Pada artikel ini, Cake akan membahas
Industry & Job Overview
Mar 15th 2023

Apa itu Profesi Konsultan? Kenali Jenis, Tugas, dan Gajinya!

bisnis dimana banyak perusahaan yang akan membutuhkan jasa tugas konsultan. Meski demikian, profesi ini membutuhkan keahlian yang mumpuni di dunia profesional. Jenis-jenis Konsultan , Tugas, dan Gajinya 1. Konsultan IT Nama lain konsultan IT adalah technology consultant atau konsultan teknologi. Tugas dari konsultan IT adalah sebagai berikut: Melakukan analisis kebutuhan klien seputar software, hardware, atau network Memberi solusi atau rekomendasi manfaat IT untuk mencapai tujuan bisnis Menyusun, mengetes, menginstal, dan memantau sistem IT untuk klien Memberi pelatihan seputar sistem IT
Industry & Job Overview
Feb 10th 2025

Mengenal Konsultan Keuangan (Financial Consultant): Pengertian, Tugas, Syarat, dll.! [+CV]

Agar lebih memahami apa itu konsultan keuangan? Apa saja tugas dan layanan financial consultant? Lalu, apa perbedaan financial consultant dan financial advisor? Keterampilan dan skill apa saja yang harus dimiliki oleh financial consultant? Dan, bagaimana cara dan tips untuk menjadi konsultan keuangan? Mari, kita simak! Apa itu Konsultan Keuangan? Mengenal Profesi Konsultan Keuangan Meskipun istilah "konsultan keuangan" dan "penasihat keuangan" sering digunakan secara bergantian, konsultan keuangan pada dasarnya sama dengan penasihat keuangan. Financial consultant adalah seseorang yang sering menawarkan sejumlah
Industry & Job Overview
Oct 25th 2022

Konsultan Pajak: Definisi, Tugas, Gaji, Syarat, dll.! [+CV]

Daftar isi: Apa itu Tax Consultant? Tugas dan Tanggung Jawab Konsultan Pajak Pengetahuan dan Keterampilan Konsultan Pajak Jenjang Karier Konsultan Pajak Cara dan Syarat untuk Menjadi Konsultan Pajak Konsultan pajak, atau yang dikenal juga sebagai tax consultant , adalah jasa yang tidak hanya dapat membantu perusahaan besar atau bisnis kecil, tetapi juga seorang individu. Kemudahan dan keuntungan yang diberikan konsultan pajak, serta pentingnya jasa ini dalam perusahaan membuat profesi tax consultant terus dicari oleh organisasi besar, startup, ataupun seorang individu. Cake
Industry & Job Overview
May 20th 2022

Apa itu Business Consultant? Kenali Tugas, Gaji, Skill, Dll.!

dan dengan perkiraan 700.000 perusahaan konsultan bisnis beroperasi di seluruh dunia! Tak heran pekerjaan business consultant menjadi salah satu pilihan karir yang diidamkan. Apakah anda mulai penasaran dengan apa itu business consultant ? Yuk, simak artikel dari Cake ini. Apa itu Business Consultant ? Pengertian Business Consultant Business consultant adalah seorang profesional yang ahli dalam dunia bisnis yang bekerja dengan klien untuk membantu membangun, meningkatkan, dan mempertahankan bisnis atau organisasi. Selain itu, seorang konsultan bisnis juga bekerja untuk meningkatkan efisiensi dan
People Operations
Jan 19th 2025

Peran PIC di Dunia Kerja: Tugas, Jenis, dan Gajinya

ditetapkan oleh atasan. Setelah rencana dibuat, PIC perlu mengelola sumber daya yang dibutuhkan, baik itu tenaga kerja, alat, maupun anggaran yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan. Mengkoordinasikan Tim PIC bertanggung jawab melakukan koordinasi antara anggota tim untuk memastikan setiap individu memahami tugas dan tanggung jawab mereka. Selain itu, tugas PIC juga mengelola alur komunikasi agar berjalan secara efektif. Memantau dan Mengawasi Perkembangan Pekerjaan Tugas PIC berikutnya adalah memantau perkembangan tugas, atau proyek yang sedang atau telah dikerjakan oleh anggota tim. Mengambil
Recruitment & HR
Jan 22nd 2025

SPV Adalah: Peran, Tugas, dan Bedanya dengan Manajer

Kami Tugas dan Tanggung Jawab Supervisor Secara umum, tugas dan tanggung jawab seorang supervisor berkaitan erat dengan kegiatan operasional perusahaan. SPV adalah seseorang yang memastikan operasional departemen atau tim berjalan lancar sesuai dengan target dan tujuan perusahaan. Lantas apa saja tugas dari seorang supervisor ? Berikut penjelasan selengkapnya: Mengawasi Kinerja Karyawan Tugas pertama SPV adalah memastikan karyawan menjalankan tugas mereka sesuai dengan target dan mematuhi standar operasional perusahaan. Selain itu, supervisor juga memberikan arahan, instruksi, dan panduan kepada karyawan dalam melaksanakan

Sales Advisor: Tugas, Skill yang Dibutuhkan, Prospek Karir!

yang disebut sebagai Sales Advisor (SA) atau konsultan penjualan. Peran mereka sangat dibutuhkan oleh perusahaan untuk meningkatkan kepuasan pelanggan dan meningkatkan penjualan. Di artikel ini, Cake akan membahas tentang pekerjaan sales advisor, mulai dari pengertian sales advisor, gaji sales advisor, tugas sales advisor, hingga cara menjadi konsultan penjualan. Yuk, simak ulasan lengkap mengenai sales advisor di bawah ini! 📚 Baca juga: 5 Perbedaan Sales dan Marketing yang Wajib Kamu Ketahui! Apa itu Sales Advisor? Sales advisor adalah seorang pegawai yang

Apa itu HRBP? Kenali Tugas, Peran dan Skill yang Dibutuhkan!

Daftar isi: Pengertian HRBP Tugas dan Tanggung Jawab HRBP Kualifikasi untuk Menjadi HRBP Proyeksi Karir HRBP Pernahkah kamu mendengar HRBP? Tahukah kamu, apa yang dimaksud dengan HRBP? Belakangan ini, posisi HRBP supervisor semakin banyak dicari perusahaan, lho. HRBP atau singkatan dari Human Resource Business Partner merupakan peran baru di departemen human resource yang menghubungkan konteks bisnis dan SDM. Konsep HRBP tidak hanya berfokus pada proses birokrasi perusahaan ataupun bagian administrasi. HRBP memiliki peran khusus dalam pengelolaan SDM serta berpartisipasi aktif
People Operations
Mar 29th 2024

Apa itu People Development? Ini Tugas, Tujuan, dan Contohnya!

Semakin meningkatnya pasar industri di era modern saat ini, maka persaingan perusahaan juga semakin ketat. Performa perusahaan bukan hanya dilihat dari kualitas produk dan jasa yang diproduksi, tapi juga seberapa berkembang perusahaan dari dalam, yakni dengan bisa mengelola tenaga kerja dengan baik. Istilah mengembangkan karyawan ini dikenal dengan people development , yang dimana people development adalah cara perusahaan untuk fokus meningkatkan kemampuan kerja, hingga loyalitas karyawan. Dengan begini, perusahaan akan memiliki nilai lebih di mata konsumen dan para pemegang kepentingan atau

Resume Builder

Build your resume only in minutes!