Contoh Portofolio Content Creator dan Tips Membuatnya!
Di era digital ini, persaingan antar content creator menjadi semakin besar. Content creator yaitu termasuk penulis, jurnalis, influencer , desainer grafis, musisi, podcaster , pembuat video, dan lain-lain. Agar tetap kompetitif di industri, kamu perlu menonjol di antara content creator lain yang juga sama berbakat. Langkah pertama yaitu membuat sebuah portfolio content creator . Manfaatkan kemudahan akses teknologi, software , dan platform yang ada untuk membuat portofolio content creator yang menarik. Dengan dokumen ini, kamu bisa menunjukkan hasil karya terbaik kamu ke berbagai